Tips Membeli Batu Akik Berkualitas Berdasarkan 4C

tips, batu akik, color, carat, cut, clarity, images, gambar, foto, batu mulia,
Cara gampang dan cepat untuk mengetahui apakah suatu batu akik itu berkualitas atau tidak yaitu dengan mengenali ciri 4C yang ada pada batu akik tersebut. Bagi penggemar batu akik atau batu mulia, 4 faktor inilah yang menjadi dasar pada saat akan membeli batu akik berkualitas baik untuk koleksi atau dikomersialkan. Semoga Tips ini berguna bagi Anda. Apa itu 4C ? (Baca Juga,


Color
Color atau warna. Batu akik atau batu mulia yang berkualitas memiliki warna terang, menarik, dan tajam. Semakin tajam dan menarik warnanya, maka kualitas batu akik tersebut akan semakin baik.

Carat
"C" yang berikutnya yaitu Carat (volume). Ada baiknya sebelum membeli batu akik, Anda juga mengetahui berat dari batu akik atau batu mulia tersebut. Karena, batu jenis bacan atau chalcedony cenderung lebih berat, sebab mengandung material logam (ferium) yang terdapat pada lapisan batuannya. Cara ini untuk antisipasi, supaya tidak mendapatkan batu akik yang palsu (terbuat dari kaca) sebab material batu buatan pasti akan jauh lebih ringan daripada batu.

Cut
tips, batu akik, color, carat, cut, clarity, images, gambar, foto, batu mulia,
"C" yang berikutnya adalah Cut (bentuk potongan batu). Batu akik yang berkualitas memiliki potongan rapi, simestri baik tinggi, lebar maupun panjangnya. Misalnya batu bacan yang cenderung memiliki pola oval cabochon yang cenderung tebal guna memaksimalkan keindahannya. Diamond atau berlian memiliki jenis potongan brilliant cut, supaya berlian tersebut dapat berkilau saat terkena memantulkan sinar yang mengenai permukaannya.

Clarity
tips, batu akik, color, carat, cut, clarity, images, gambar, foto, batu mulia, Clarity berarti tingkat kecerahan batu. Batu akik asli dan berkualitas tidak memiliki struktur yang mulus dan sempurna. Karena ketidaksempurnaan tersebut adalah pola alami yang terbentuk di Alam, walaupun dengan tingkat kejernihan tinggi. Pastikan jika batu akik memiliki warna yang jernih, tembus cahaya (beberapa jenis batu) dan memiliki tekstur mengkilap seperti kristal.

Semoga artikel diatas bisa bermanfaat bagi Anda, pada saat Anda ingin membeli batu akik berkualitas..

Related Posts:

Comments
0 Comments

0 Response to "Tips Membeli Batu Akik Berkualitas Berdasarkan 4C"

Post a Comment

Bagi Anda yang ingin berkomentar tapi tidak memiliki id Google, WordPress, LiveJournal, AIM, TypePad, atau Open ID… Maka Anda bisa menggunakan pilihan Anonymous atau Name/Url..

Komentar Anda sangat berguna bagi perkembangan dan kemajuan blog ini... Oleh karena itu, jangan ragu-ragu, silakan berkomentar.. Salam Blogger..