Seorang pemuda malang yatim piatu terusir dari panti asuhan. Pemuda itu bernama Nakajima Atsushi. Nakajima yang telah terusir tersebut suatu hari berada di pinggir sungai. Saat ia berada disana ia melihat pemuda misterius yang konyol sedang terbawa arus sungai. Nakajima akhirnya berenang dan menyelamatkan pemuda malang tersebut. Pemuda itu adalah Dazai Osamu. Dazai menjelaskan bahwa ia adalah anggota dari agensi detektif khusus.
Sinopsis Anime Bungou Stray Dogs, Kelompok Agensi Detektif Khusus
Adapun sinopsis untuk bungou stray dogs yaitu sekelompok pemuda yang memiliki kekuatan khusus dan tergabung dalam agensi detektif khusus.