Membuat Artikel Terkait di Bawah Postingan Dengan Tampilan Gambar

 Artikel Terkait di Bawah Postingan Blogspot
Bagaimana cara membuat widget yang berada dibawah postingan semacam artikel terkait tapi menampilkan gambar. Nah kali ini saya akan menulis bagaimana cara membuatnya. Membuat widget tersebut sangatlah mudah kok, Anda tidak usah menambahkan satu per satu link yang tentu akan sangat merepotkan anda. Semua itu bisa dilakukan secara otomatis secara otomatis dan akan menampilkan tautan bergambar yang akan masuk pada akhir postingan kita dan setiap membuka halaman baru akan berubah ubah link tautannya, jadi backlink halaman anda akan terlihat semua oleh pengunjung blog yang membaca artikel anda ( semacam random post ).


Silakan langsung menuju Link Within untuk membuatnya. Untuk mendapatkan widget ini Anda tak perlu mendaftarkan blog Anda ke dalamnya, cukup isi alamat e-mail Anda, URL blog, kemudian type platform, lalu klik get widget.
Setelah Anda mengisinya dengan lengkap, Link Within akan membuatkan semacam kode script untuk Anda dan klik install widget, otomatis akan mengimporkan widgetnya ke blog Anda, ikuti saja langkahnya. Mudahkan? sekarang Anda sudah mempunyai random post yang bergambar.
Silahkan mencobanya …

Related Posts:

Comments
0 Comments

0 Response to "Membuat Artikel Terkait di Bawah Postingan Dengan Tampilan Gambar"

Post a Comment

Bagi Anda yang ingin berkomentar tapi tidak memiliki id Google, WordPress, LiveJournal, AIM, TypePad, atau Open ID… Maka Anda bisa menggunakan pilihan Anonymous atau Name/Url..

Komentar Anda sangat berguna bagi perkembangan dan kemajuan blog ini... Oleh karena itu, jangan ragu-ragu, silakan berkomentar.. Salam Blogger..